Sabtu, 09 Mei 2015

KEGIATAN PENDAMPINGAN K13 MAN BARAKA

HUMAS MAN BARAKA - Kegiatan Pendampingan K13 MAN Baraka dilaksanakan pada hari Jum'at dan Sabtu tanggal 1 - 2 Mei 2015. Diikuti sekira 70 peserta dari guru-guru MAN Baraka dan guru-guru Madrasah Aliyah Swasta di wilayah Massenrempulu.

Pemateri pada kegiatan tersebut yaitu Bapak Drs. Wanhar, M. Pd. yang membawakan materi penilaian Otentik, Bapak Muh. Khidir, S. S. dengan materi pembelajaran saintifik dan model pembelajaran, serta Bapak Ma'arif yang membawakan materi pembelajaran TIK dalam K13. Ketiga pemateri tersebut adalah widyaiswara Balai Diklat Keagamaan Makassar.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan memberikan komentar yang bersifat membangun...

Scout MAN Enrekang Cetak Rekor Empat Kali Berturut-turut Juara Umum PPMK Kabupaten

Malua (INMAS MAN ENREKANG) Hari Minggu, tanggal 6 oktober 2019, PPMK ke-IV dengan tema "Inovasi Tanpa Batas Untuk Madrasah Hebat &...